Dehidrasi ini berakibat lanjut kepada bau mulut.
Maka untuk mengatasi kondisi seperti itu, pakar kesehatan menganjurkan agar mengonsumsi air sebanyak 8 gelas per hari.
2 gelas saat sahur dan 6 gelas setelah buka puasa.
Rasullullah Nabi Muhammad SAW dalam haditsnya juga menganjurkan agar berbuka dengan air putih terlebih dahulu.
Bukan untuk promosi, perusahaan air minum mineral Aqua sudah menayangkan iklan beberapa waktu sebelum 1 Ramadhan 1444 H seperti yang kita lihat tiap hari di layar kaca.
Di situ terlihat seorang ibu yang sudah menyiapkan botol minuman Aqua.
Tak jelas kata-katanya, disitu ada disebutkan kalau tidak salah.
Lagi jalan-jalan, tiba-tiba bedug sudah ditalu tanda saatnya berbuka puasa.
tahu...tahu... bedug sudah buka...Â
Aqua dulu....
Si ibu pun lalu duduk dan mengambil botol Aqua dan minum.