Pemerintah tentu saja tak mau industri rokok mati. Di satu sisi industri tentu tak mau keuntungannya menyusut. Dengan modal dan operasional yang dikeluarkan diharapkan ada laba signifikan, bukan?
Pada akhirnya, kenaikan cukai yang berimbas pada kenaikan harga akan dibayar oleh konsumen. Makin tinggi cukai naik, makin dalam kocek yang harus dirogoh perokok untuk barang favoritnya.
Perokok pun hanya bisa geleng-geleng dengan ulah Tom and Jerry yang tiap tahun ini selalu berulang.
Follow Instagram @kompasianacom juga Tiktok @kompasiana biar nggak ketinggalan event seru komunitas dan tips dapat cuan dari Kompasiana. Baca juga cerita inspiratif langsung dari smartphone kamu dengan bergabung di WhatsApp Channel Kompasiana di SINI