Sebagai contoh memaksa murid menggunakan baju adat yang mahal harganya, wajibnya Pramuka padahal murid-murid seusianya harus mengikuti berbagai macam les, hingga proyek unfaedah yang memberatkan muridnya sendiri (P5), dengan bahasa-bahasa yang halus seperti 'penguatan profil pelajar Pancasila' dan 'menanamkan nasionalisme pada diri para murid'.Â
Sistem pendidikan berbasis agama maupun tata krama perlu diperkuat di samping mengajarkan ilmu-ilmu umum. Kalau perlu, aspek seperti itu perlu dimasukkan ke dalam kurikulum yang ada saat ini.Â
Mengenai pola asuh orang tua, sebaiknya orang tua tidak mengekang maupun memanjakan anak agar anak tumbuh menjadi anak yang baik dan selalu menaati aturan dari Tuhannya.Â
Selain itu, anak bisa mengembangkan diri sesuai minat dan bakatnya tanpa gangguan dari orang lain.Â
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H