Lalu mengapa kita overthinking selalu pada malam hari? Banyak orang yang justru memiliki banyak pikiran sehingga overthinking ketika akan tidur.
Sebenarnya hal ini lumrah terjadi, karena saat malam tiba, otak akan mencerna segala hal yang telah dilalui seharian. Karena itu, semua seperti "berputar" atau "berlari" di kepala dan membuat Anda susah tidur.
Adapun sisi baik dari overthinking, yaitu meningkatkan kemampuan seseorang dalam menemukan makna dari segala kejadian dalam hidup dan berimajinasi lebih baik. Salah satu manfaat overthinking ini membuat seseorang mampu menghubungkan banyak peristiwa dalam hidup dan menciptakan sesuatu yang orisinal dalam berbagai bentuk karya.
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H