Mohon tunggu...
Rose Marz
Rose Marz Mohon Tunggu... Tutor - Unlimited Love Edition :) Kesederhanaan dalam Kebersamaan Itu Penting Bacalah, Menulislah, Bacalah, Tuliskan, maka itu akan mengantarkan ke depan pintu-pintu gerbang kebahagiaan hidup sepanjang hayat

Alumni SMAN 7 Padang Alumni FBBS UNP Guru Motivator Literasi 2021 Guru Penggerak 2023 Pld (Penggerak Literasi Daerah) 2024 Kota Padang Keep Writing On ;)

Selanjutnya

Tutup

Pendidikan Pilihan

Ketar Ketir Menanti Pengumuman Calon Guru Penggerak Angkatan 8

25 Maret 2023   11:33 Diperbarui: 13 April 2023   10:40 353
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Laman Guru Penggerak. dokpri

Seorang guru penggerak jika dilontari kalimat demikian harus jawab apa?

Guru penggerak hanyalah manusia biasa yang mungkin sedikit memiliki kelebihan ide atau kesempatan. Namun guru penggerak bukanlah apa-apa jika apa yang jadi ide tersebut tinggal sekadar ide. Guru penggerak akan menjadi gagal jika gerakan-gerakan yang dibuat tidak berhasil menjadi gerakan besar.

Menurut saya pribadi, guru penggerak hanyalah seorang yang terlalu mencintai anak-anak didiknya, diri sendiri  serta dunia kerja yang digelutinya. Tidak lebih dari itu.

Namun berangkat dari kecintaan tersebut, maka guru penggerak akan memberi nuansa dan perubahan baru meski kadang tidak terlihat sebagai gerakan besar namun pada dasarnya itu adalah cikal bakal sebuah pergerakan yang besar.

Semangat Guru Penggerak!

Bapak dan Ibu Guru Penggerak adalah orang-orang yang terpilih, tetap semangat mengemban tugas dan amanah, yang terpenting jalani dengan ikhlas, penuh senyum dan bahagia.

Semoga Bapak Ibu yang menanti pengumuman Guru Penggerak angkatan 8 mendapatkan kabar baik dengan menerima berita kelulusan dan bersiap mengikuti pelatihan.

Terima kasih sudah membaca, salam takzim saya

Rose Marz
A sweet saturday morning, 10:54am, Gedung Pasca Unand lt2 front.

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Pendidikan Selengkapnya
Lihat Pendidikan Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun