Mohon tunggu...
Intan Rosmadewi
Intan Rosmadewi Mohon Tunggu... Guru SMP - Pengajar

Pengajar, Kebaikan yang kita lakukan untuk orang lain ; sesungguhnya adalah kebaikan untuk diri kita sendiri QS. Isra' ( 17 ) : 7

Selanjutnya

Tutup

Film Pilihan

"Preman Pensiun" dan Kearifan Lokal Masyarakat Sunda

13 Januari 2019   22:30 Diperbarui: 13 Januari 2019   22:35 693
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Preman Pensiun ( pict : dok.pribadi )

Tentang Kreatifitas (Kicimpring yang tergerus jaman now )

Dalam usaha yang dilakukan Kang Mus memang sangat unik yaitu jualan kicimpring,  sejenis camilan berbahan dasar singkong parut.  Tentu saja camilan ini  sangat erat dengan budaya local urang Sunda  ini memikat, dan urang Sunda mafhum bahwa sekarang cemilan sudah sedemikian variatif khususnya di wilayah Passundaan ada batagor, kue bolu dengan mengusung berbagai merk.

Press Screening Invitation (dok : bloggercronycom)
Press Screening Invitation (dok : bloggercronycom)
Kang Mus di film Preman Pensiun (pict : dok.bloggercronycom)
Kang Mus di film Preman Pensiun (pict : dok.bloggercronycom)
ARIS NUGRAHA Sang Anti Mainstream

Kita para pemirsa  tivi dan movie tidak akan sempat menyangka hidupnya seluruh tokoh dalam film Preman Pensiun adalah berkat kepiawaian penulis skenario aslina mah urang Garut dan jika saja menyimak apa yang diungkapkan Kang Mus ( Epy Kusnandar )  tokoh Kang Mus sebagai Muslihat adalah sesungguhnya ia adalah  Aris Nugraha.

Berbagai hal dilakukan oleh Aris Nugraha untuk menghidupkan semua proyek sinetron Preman Pensiun

-           Didi Petet yang pemain layar lebar diajak ke gelanggang serial sinetron memang sepertinya menerabas dan menerobos pakem yang ada.  Namun terbukti berhasil dengan sangat mengagumkan hingga meninggalkan kesan teramat dalam bagi seluruh crew dan pemain dengan takdir wafatnya Didi Petet.

-           Menggali budaya lokal yang sederhana,  alamiah kesan hedonismnya tidak tampak dan tidaklah dominan dikehidupan masing -- masing tokoh  kendati keluarga Kang Bahar dikelompokkan sebagai menak urang Sunda jika dibandingkan dengan masyarakat wayah kieu Aris Nugraha berhasil mengeksplorasi  kehidupan yang sederhana di pasar -- pasar rakyat dan para tokoh yang rakyat banget.

-           Para pemain Preman Pensiun bukanlah artis professional akan tetapi benar -- benar mencari dikehidupan pasar -- pasar dan ditemukan Aris Nugraha.  Kita para penonton dapat membuktikan mereka yang bukan artis tampak bias membawakan apa yang diharapkan.  Ukuran utamanya para penonton merasa dekat dan puas menyaksikan serial sinetron Preman Pensiun.

Dengan keberhasilan Aris Nugraha di serial sinetron silahkan Anda buktikan keakraban Preman Pensiun edisi layar lebar.

Aris Nugraha -- Sutradara dan Penulis Naskah Preman Pensiun

Para Pemain Film Preman Pensiun  :

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
  5. 5
Mohon tunggu...

Lihat Konten Film Selengkapnya
Lihat Film Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun