melon setengah matang dok pribadi
Bagi KesehatanÂ
Rasanya pasti lebih enak buahan yang sudah ranum dibandingkan dengan yang masih setengah matang. Tetapi membaca berbagai literasi, ternyata  Melon setengah matang jauh lebih banyak khasiatnya dari yang sudah matang.
Melon ini adalah buah yang  daging buahnya 90 % lebih mengandung air dan vitamin A,B dan C serta zat besi dan  kalsium. Di Australia harganya sekitar 3 - 4 dollars perbuah ,yakni senilai 30-40 ribu rupiah.
Manfaat buah melon setengah matangÂ
- melancarkan pencernaan
- mencegah dehidrasi
- mencegah penyakit ginjalÂ
- mencegah penyumbatan darahÂ
- mencegah terjadinya kanker
Melon setengah matang dok pribadi
Melancarkan pencernaanÂ
Didalam buah melon yang belum matang terdapat kandungan mineral yang berfungsi mengatur keasaman tubuh sehingga terhindar dari sembelitÂ
Mencegah dehidrasi
Tubuh sangat membutuhkan air paling kurang 2 liter perhari.Minum air putih saja membosankan.Dengan mengomsumsi Melon muda dapat menghindari  dehidrasi karena melon muda mengandung air lebih dari 90%.Lebih mudah mengomsumsi Melan setengah matang saja.