dua foto cucu kami sedang memegang anak buaya(dok pribadi)
Setelah selesai dari Slowest River kami menumpang  bus keliling  Taman Eveglades Park .
Video mengelilingi taman Eveglades Park(dok pribadi)
Kesimpulan :
Seperti kata peribahasa " Air yang tenang menghanyutkan " kira-kira seperti itulah misalnya. Rawa yang tenang bukanlah tempat yang bisa dijelajahi  dengan leluasa karena banyak buaya yang siap menerkam apa saja  yang bergerak.
Kami bersyukur karena suami sempat mengangkat tangannya kembali ,kalau terlambat satu detik saja , tidak berani saya membayangkan akibatnya .
Menyaksikan semuanya terpikir Oleg says, begitu piawai Pemerintah setempat memanfaatkan peluang wisata, sehingga rawa rawa jadi destinasi wisata. Saya tidak tahu apakah di tanah air kita juga sudah ada destinasi wisata semacam ini,karena sudah lama tidak pulang kampung.
Terima kasih kepada semua teman2 yang selalu menyempatkan untuk membaca tulisan saya.
Semoga suatu waktu dapat menikmati perjalanan mengelilingi berbagai negara seperti yang kami rasakan.Â
8 September 2021.
Salam saya,