Belum lama kami duduk, sambil berkenalan kiri kanan,acara dimulai . Pembukaan oleh ketua Panitia dan kemudian disusul dengan acara Kirab Bendera Semua hadirin berdiri dengan tegap dan menyanyikan lagu Indonesia Raya Menyanyikan lagu kebangsaan dinegeri orang, sungguh menghadirkan sebuah perassaan ,yang mungkin tidak dirasakan bila berada ditanah air.Bahkan beberapa orang Australia yang juga hadir ,baik menemani suami ataupun istrinya,juga ikut berdiri dengan sikap hormat.
[caption id="attachment_354972" align="aligncenter" width="392" caption="Pembukaan oleh ketua Panitia(doc.Ros.)"]
[caption id="attachment_354973" align="aligncenter" width="559" caption="Kirab Sang Merah Putih(doc.Ros.)"]
Kita berbeda,tapi sesungguhnya kita adalah satu
Menyusul kata sambutan oleh ketua PPIA yaitu mas Dudy yang intinya mengatakan :”Kita jangan terbagi atas kelompak kelompok ,PPIA,JPI dan masyarakat Indonesia dari wadah lainnya.. Karena kendati kita berbeda latar belakang ,sesungguhnya kita adalah satu ,yakni bangsa Indonesia.
[caption id="attachment_354975" align="aligncenter" width="366" caption="Kata sambutan oleh Mas Dudy(doc.Ros.)"]
Kemudian disusul kata sambutan oleh Akbar Makarti mewakili KonJen RI dari Sydney. Dalam sambutannya ,antara lain mengatakan :”Disinilah kita mempunyai kesempatan untuk saling mengenal dan saling memupuk persahabatan antara kita masyarakat Indonesia.. Kita tunjukkan pada dunia, bahwa kita ini satu bangsa.
[caption id="attachment_354976" align="aligncenter" width="387" caption="Sambutan dari mas Akbar(doc.Ros.)"]
'Kata sambutan dari Wakil masyarakat Indonesia di Wollongong dibawakan oleh Bapak Jimmy yang mengatakan. Kalau diberitahukan pada seluruh masyarakat Indonesia di Wollongong dan sekitarnaya ,pastilah bisa lebih banyak yang hadir
[caption id="attachment_354977" align="aligncenter" width="366" caption="Wakil masyarakat Indonesia Wollongong(doc.Ros.)"]
.Tarian Bali.