Membuat Kesepakatan dengan PasanganÂ
Bila kamu sudah menikah, buat kesepakatan dengan pasangan akan budget dan rencana pembelanjaan bulanan. Dengan cara ini, kita bisa lebih menjaga diri bahwa belanja sesuatu yang diluar kesepatakan itu tidak seharusnya dilakukan. Karena keputusan itu akan dipertanggungjawabkan kepada pasangan juga.
Uninstall Aplikasi BelanjaÂ
Bila sudah selesai belanja hal yang ada dalam daftar, nggak usah lihat-lihat aplikasi belanja lagi. Uninstall aja sampai tiba saatnya perlu belanja lagi. Dengan begitu, kamu sedang menghindari godaan untuk lihat promo produk yang lucu-lucu yang mungkin bagimu sayang untuk dilewatkan.
Demikian beberapa hal yang mungkin bermanfaat untuk menjaga dompet biar tetap aman dan terkendali. Salam berkesadaran!
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H