Namun, hipotesis ini pun banyak dibantah oleh WHO. WHO berpendapat bahwa Adenovirus tipe 41 tidak ditemukan pada anak-anak yang dasarnya sehat. Sehingga, Adenovirus tipe 41 pun tidak bisa dianggap sebagai penyebab utama ataupun penyebab tunggal dari hepatitis akut ini.
Kesimpulannya, vaksin Covid-19 berbahan dasar Adenovirus tidak memiliki hubungan apapun dengan penyakit hepatitis akut yang baru-baru ini muncul. Namun, bukan berarti kita hanya bisa berdiam diri melihat penyakit ini. Berhubung penyakit ini banyak menyerang anak-anak, pastikan anak mendapatkan vaksinasi imun lengkap sesuai program pemerintah.
Pastikan pula bahwa anak selalu dalam kondisi sehat dan lakukan check up secara berkala di posyandu terdekat. Terakhir dan tak kalah penting, jangan lupa untuk tetap mendukung upaya pemerintah dalam vaksinasi Covid-19 demi melindungi diri sendiri dan lingkungan dari wabah virus Covid-19. Salam sehat!
- https://ditsmp.kemdikbud.go.id/waspadai-hepatitis-akut-pada-anak-ketahui-cara-pencegahannya/
- https://infeksiemerging.kemkes.go.id/situasi-infeksi-emerging/kasus-hepatitis-akut-yang-tidak-diketahui-etiologinya-acute-hepatitis-of-unknown-aetiology
- https://www.cnnindonesia.com/nasional/20220607121921-20-805794/25-kasus-dugaan-hepatitis-akut-tersebar-di-16-provinsi-indonesia
- https://www.astrazeneca.com/country-sites/malaysia/press-releases/two-billion-doses-of-astrazenecas-covid-19-vaccine-supplied-to-countries-across-the-world-less-than-12-months-after-first-approval.html
- https://sputnikvaccine.com/about-vaccine/
- https://www.cdc.gov/coronavirus/2019-ncov/vaccines/different-vaccines/viralvector.html#:~:text=Viral%20vector%20vaccines%20use%20a,virus%20that%20causes%20COVID%2D19.
- https://www.who.int/emergencies/disease-outbreak-news/item/2022-DON376#:~:text=Adenovirus%20type%2041%20typically%20presents,hepatitis%20in%20otherwise%20healthy%20children.
- https://www.ncbi.nlm.nih.gov/pmc/articles/PMC4507798/
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H