4.Luka Bakar:
Penjelasan: Terjadi ketika tubuh manusia bersentuhan langsung dengan bagian konduktor listrik yang panas.
Dampak: Luka bakar yang parah dan membutuhkan perawatan medis.
5.Radiasi Elektromagnetik:
Penjelasan: Radiasi yang dipancarkan oleh peralatan listrik.
Dampak: Paparan jangka panjang dapat meningkatkan risiko penyakit tertentu, seperti kanker.
•Cara Mencegah Bahaya Listrik
1.GunakanPeralatanPelindungDiri (APD): Sarung tangan isolasi, sepatu safety, helm, dan kacamata pelindung wajib digunakan saat   bekerja dengan listrik.
2. Pastikan Instalasi Listrik Aman: Periksa secara berkala kondisi kabel, sakelar, stop kontak, dan peralatan listrik lainnya. Ganti segera jika ditemukan kerusakan.
3. Jangan kelebihan muatan Listrik: Hindari menghubungkan terlalu banyak peralatan listrik ke satu stop kontak.
4.Matikan Listrik Sebelum Perbaikan: Selalu matikan aliran listrik sebelum melakukan perbaikan atau perawatan pada peralatan listrik.