Untuk melakukan investasi, Anda perlu membuka rekening saham atau rekening investasi di bank atau perusahaan sekuritas. Ada beberapa pilihan layanan untuk pembukaan rekening saham atau rekening investasi yang disesuaikan dengan kebutuhan Anda.
6. Memiliki Dana Darurat.
Sebelum memulai investasi, pastikan Anda memiliki dana darurat yang cukup untuk mengatasi kebutuhan finansial mendesak seperti kecelakaan atau sakit yang memerlukan biaya pengobatan.
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H
Beri Komentar
Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!