Ia pun membuat gerakan yang lebih kuat yaitu dengan membuat Pencil of Promise. Sebuah komunitas non profit yang bisa membantu anak anak yang kurang beruntung di seluruh dunia untuk mendapatkan pensil.
Semakin besar komunitasnya, semakin banyak yang bisa dilakukan untuk membantu mereka yang tak mampu. Kini Pencils of Promise sudah bisa membangun ratusan sekolah, perpustakaan, dan lainnya.
Pencils of Promise (PoP) adalah organisasi nirlaba AS yang membangun sekolah dan meningkatkan kesempatan pendidikan di negara berkembang . Pencils of Promise didirikan oleh Adam Braun. Sejak didirikan pada bulan Oktober 2008, organisasi 501 ini telah membangun 605 sekolah di Laos , Guatemala , dan Ghana . Lebih dari 110.000 siswa bersekolah di sekolah-sekolah tersebut di seluruh dunia. Â
Sebuah aksi yang sangat inspiratif bagi para pemuda untuk menghargai sesuatu yang sederhana tapi bisa mengubah dunia.Â
itulah kisah dari adam braun Pencils of Promise.
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H