Selain dapat menimbulkan pembocoran data pribadi, trendingnya NFT juga dapat meningkatkan resiko penyebaran terhadap konten yang dilarang. Lumrah terjadi apabila terdapat suatu topik yang sedang menjadi perbincangan hangat, disitulah muncul beberapa oknum untuk mencari celah demi mendapatkan keuntungan.
Penyebaran konten yang dimaksud ialah suatu gambar yang mengandung hal sara, pornografi, dan kekerasan. Konten-konten seperti itu sangat dilarang karena dapat menimbulkan dampak burukbagi banyak orang, seperti menimbulkan kejahatan dan dapat merusak keharmonisan hubungan sosial masyarakat.
Â
SUMBER RUJUKAN
https://www.affde.com/id/the-environmental-impact-of-nfts.html
https://www.republika.co.id/berita/qswcgq368/kelebihan-dan-kekurangan-nft-sebagai-aset-digital-part1Â
https://ggwp.id/media/nftgame/panduan/manfaat-risiko-nft-di-indonesia
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H