Pilih sepatu yang tepat
Investasikan dalam sepatu lari yang sesuai untuk jenis kaki anda. Ini akan membantu mencegah cedera dan meningkatkan kenyamanan anda saat lari.
Mulai dengan perlahan-lahan
Jika anda masih pemula, jangan terlalu bersemangat dalam memulainya, mulailah dengan berjalan cepat, lalu perlahan-lahan tingkatkan kecepatan dan jarak lari anda.
Pemanasan dan Pendinginan
Selalu pemanasan sebelum memulai lari dan lakukan pendinginan sesudah lari, ini juga akan membantu kita dalam menghindari cedera di bagian otot kaki.
Rutinitas yang konsisten
Cobalah untuk memiliki rutinitas lari yang konsisten, jadwalkan waktu untuk berlari setiap hari atau beberapa kali dalam seminggu, supaya otot-otot nya tetap stabil.
Jaga hidrasi dan pola makan
Pastikan anda terhidrasi dengan baik dan makan makanan yang seimbang, dan bergizi sebelum dan setelah usai berolahraga.
Membuat Lari sebagai Bagian Hidup anda