Mohon tunggu...
rizki amelia
rizki amelia Mohon Tunggu... Guru - Guru

Seorang Guru, Penulis, Pencinta Literasi

Selanjutnya

Tutup

Foodie

Es Krim Jadul Tetap Endul

2 Juli 2024   22:33 Diperbarui: 2 Juli 2024   22:41 48
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Es krim, ya siapa yang tidak suka dengan jajanan satu ini, dari anak-anak hingga dewasa menyukai es krim dengan berbagai pilihan rasa. M

akanan dingin dan lembut aneka rasa ini tidak pernah bosan untuk dinikmati apalagi pada musim panas. 

Di tengah cuaca panas, menikmati es krim dapat menghilangkan dahaga yang terasa.

Di jaman yang serba maju, es krim diolah dengan varian rasa yang lebih kreatif dan menarik, tidak sedikit cafe-cafe yang khusus untuk menjual es krim. 

Ditengah gempuran es krim kekinian, hadirlah es krim jadul atau es krim yang dibuat secara tradisional pada zaman dahulu. 

Dengan suguhan secara tradisional hanya ditusuk dengan lidi sebagai pegangan, es krim mampu menarik pencinta es krim untuk mencicipinya.

Dibuat dengan aneka varian rasa es krim jadul tak kalah nikmat dibandingkan dengan es krim kekinian. 

Bagi yang penasaran ingin mencoba jajanan es krim jadul bisa di dapatkan melalui abang - abang penjaja es krim keliling, selamat mencoba

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

Mohon tunggu...

Lihat Konten Foodie Selengkapnya
Lihat Foodie Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun