Mohon tunggu...
Rizke Robiatul Alawiah
Rizke Robiatul Alawiah Mohon Tunggu... Mahasiswa - Mahasiswa

Seorang penulis amatir.

Selanjutnya

Tutup

Ilmu Sosbud

Viralnya Citayam Fashion Week di Media Sosial

13 Juli 2022   00:32 Diperbarui: 14 Juli 2022   21:43 173
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Ilmu Sosbud dan Agama. Sumber ilustrasi: PEXELS

Beberapa waktu terakhir, dunia maya, khususnya aplikasi tiktok diramaikan dengan munculnya fenomena Citayem Fashion Week. Fenomena ini awalnya muncul dari salah satu akun tiktok yang mengunggah konten wawancara dengan beberapa pemuda yang berasal dari Citayam, Bojong Gede, dll di daerah Sudirman.

Lalu muncul berbagai konten yang di dalamnya para pemuda tersebut menggunakan pakaian yang nyentrik, sehingga muncul istilah Citayam Fashion Week karena dikaitkan dengan tren street fashion di kalangan remaja yang biasa nongkrong di kawasan Sudirman, Jakarta Pusat.

Dari viralnya Citayam Fashion Week, menghasilkan beberapa nama yang akhirnya menjadi viral karena jawaban-jawaban mereka sangat nyeleneh di beberapa wawancara, antara lain:

  1. Jeje
  2. Bonge
  3. Roy
  4. Kurma

Dari beberapa pemuda ini, sudah merabah dunia youtube dengan di undang sebagai narasumber atau bahkan melakukan collab dengan youtuber-youtuber ternama Indonesia, antara lain Atta Halilintar, Thariq Halilintar, Ria Ricis serta Fuji An.

 selain diundang untuk collab di youtube, salah satu dari nama di atas juga sudah ditawarkan beasiswa oleh Gubernur Jakarta, Anies Baswedan, tetapi ia menolak dengan alasan ingin fokus menjadi content creator.

Hal tersebut menjadi pro kontra di sosial media Instagram, yang mana banyak account yang menyayangkan penolakan beasiswa tersebut, lantaran di luar sana masih banyak yang membutuhkan beasiswa, tetapi tidak bisa mendapatkan secara cuma-cuma.

Penulis: Rizke Robiatul Alawiah

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

Mohon tunggu...

Lihat Konten Ilmu Sosbud Selengkapnya
Lihat Ilmu Sosbud Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun