Persyaratan di POLRES
        Persyaratannya aku lampirkan di foto ya.
        Ini foto aku ambil pada saat di POLRES ketika aku membuat SKCK.
dokpri
SKCK di POLRES"
C. Cara Membuat Kartu Identitas Sidik Jari
- Pertama, Sobat harus mendatangi POLRES terdekat (POLRES tidak harus sesuai dengan alamat di KTP sobat)
- Membawa Foto Copy KTP, Foto Copy KK, Surat pengantar dari kampung atau kelurahan sesuai KTP sobat,
- Â Pas Foto
- 4x6 = 4 lembar
- 3x4 = 2 lembar
- 2x3 = 2 lembar
- Foto tampak Muka depan, samping kanan dan kiri.
- Map berwarna
- Kemudian sampaikan maksud dan tujuan sobat
- Mengisi formulir (Isinya seperti menanyakan ciri-ciri fisik diri kita sendiri, contoh: Mata berwarna coklat, rambut ikal, wajah bulat) Kurang lebih seperti itu.
- Setelah itu jari kita akan ditempelkan ke hitam-hitam (bukan tinta) maaf, aku kurang tau namanya, pokoknya sampai semua jari kita.
- Dimintai pembayaran, jumlahnya seingat aku Rp.20.000/Rp.30.000
Note:
Ada yang bilang gratis si, tapi aku gak tau kenapa disuruh bayar. Atau memang bayar?
Maaf sobat untuk hal ini belum bisa kupastikan gratis atau bayar ya.
Jangan lupa bawa uang lebih untuk Foto Copy. Sebelum kartu sidik jari di berikan, kita diminta untuk foto copy.
Nah ini untuk contoh Kartu Identitas Sidik Jarinya dan Contoh foto yang diminta!
Beri Komentar
Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!