Meskipun stereotype "kaum rebahan" melekat pada Generasi Z, kenyataannya, mereka adalah kelompok yang lebih kompleks dan kreatif daripada yang terlihat. Mereka menggunakan teknologi sebagai alat untuk mengeksplorasi, menginspirasi, dan berkontribusi pada masyarakat. Sebaliknya, mari kita lihat Generasi Z bukan hanya sebagai "kaum rebahan," tetapi sebagai kaum kreatif yang mampu membentuk masa depan dengan cara yang unik dan inovatif.
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H