Mohon tunggu...
Rizaldi Malik
Rizaldi Malik Mohon Tunggu... Mahasiswa - Guru

Menyukai dunia fitness, sastra, dan pendidikan.

Selanjutnya

Tutup

Puisi Pilihan

Aku dan Wanita di Sudut Jalan

14 Maret 2022   16:41 Diperbarui: 22 Maret 2022   07:26 203
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

......

Hari yang biru, namun tak dengan langit

Ketika titik hujan tak lagi memberi bunyi

Terlihat seseorang mengenakan payung hitam

Ialah wanita, berambut panjang wajah menawan

Berdiri sunyi di antara kaki-kaki kursi

Kenapa ia tak duduk saja?

Mungkin seseorang kan segera menjemputnya

ku lihat dari sudut lain jalan gelap

Gerombolan pria berbaju kusut, keluar dari gang sempit

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Puisi Selengkapnya
Lihat Puisi Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun