Mohon tunggu...
saiful rizal
saiful rizal Mohon Tunggu... -

\"i am only ordinary boy\"\r\n= blogsr0812.blogspot.com =

Selanjutnya

Tutup

Pendidikan

Seorang Kakek Biasa yang Luar Biasa

5 Januari 2011   07:35 Diperbarui: 26 Juni 2015   09:56 139
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Gadget. Sumber ilustrasi: PEXELS/ThisIsEngineering

Ringkas cerita. Ada seorang kakek di daerah kami, beliau sehari2 nya bekerja sebagai petani sawah biasa . Menurut cerita beliau sangat keras dan disiplin dalam hal pendidikan anak2nya. Pada suatu saat saya bertanya pada kakek tersebut . Kek, maaf saya agak lancang...apa rahasia kakek kok anak cucu kakek berhasil dan menjadi orang besar. si kakek langsung menjawab....hidup ini hanya sebentar, kita di dunia ini hanya numpang makan dan minum, buatlah hidup kamu berguna untuk orang lain. saya hanya berbuat baik dan mengasihi makhluk Allah baik manusia, hewan dan tumbuhan. sehari2 saya hanya merawat tanaman, memberi makan burung, dan membantu   orang yang memerlukan saya  dan semua itu saya ajarkan ke anak2 saya. dan alhamdulillah mungkin Allah meridhoi semua yang saya lakukan hingga anak cucu saya menjadi seperti saat ini.  sungguh sangat luar biasa,  anak2 si kakek dan cucu2nya semuanya menjadi orang besar dan terpandang dan yang paling penting sangat baik dengan sesama, ada yang menjadi jendral, direktur, pengusaha, dokter, gubernur dan sebagainya. Sekarang kakek tersebut telah wafat. kita dapat mengambil pelajaran pada  beliau. intinya berbuat baik dan mengasihi makhluk Allah yang ada di bumi ini. dan beliau ngga pernah telat memberi makan dan minum merawat dengan baik dan bersih burung perkutut kesukaannya. masyaallah sungguh kakek yang sangat luar biasa. ini kisah nyata seorang kakek di daerah kami. bukan mengada2.

Mohon tunggu...

Lihat Konten Pendidikan Selengkapnya
Lihat Pendidikan Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun