Mohon tunggu...
Rita Darmayanti
Rita Darmayanti Mohon Tunggu... Dosen - Dosen

Dosen Bahasa Inggris di Politeknik Negeri Malang

Selanjutnya

Tutup

Ilmu Sosbud

Peningkatan Kemampuan Komunikasi Bisnis Pekerja Usaha Mikro

9 November 2024   22:53 Diperbarui: 9 November 2024   22:55 29
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Mendengarkan aktif (active listening) juga ditekankan dalam seminar ini sebagai keterampilan penting untuk memahami pesan lisan sepenuhnya, yang sangat krusial dalam memastikan keselamatan dan kerja tim yang efektif di lokasi konstruksi. 

Pengucapan yang jelas dan kosakata konstruksi yang kuat akan dilatih melalui skenario bermain peran untuk meningkatkan kemampuan komunikasi peserta. Selain itu, menulis pesan singkat seperti "Need more nails" atau "Danger: Wet floor" akan dipraktikkan untuk memastikan pemahaman cepat dan mencegah kebingungan, mendukung pelaksanaan proyek yang efisien.

Beberapa tips disampaikan agar presentasi berjalan maksimal, seperti menjaga suara tetap jelas, memperhatikan intonasi, dan mengurangi gerakan tubuh berlebihan. Tips tambahan mencakup penggunaan visual yang menarik, metode 10/20/30 (presentasi dengan tidak lebih dari 10 slide, durasi kurang dari 20 menit, dan ukuran font minimal 30), serta tidak menaruh banyak kata dalam slide untuk menarik perhatian audiens.

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Ilmu Sosbud Selengkapnya
Lihat Ilmu Sosbud Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun