Tanpa memperhatikan ketepatan waktu (timeliness) maka berita/informasi bisa dikatakan kurang berkualitas. Mengapa demikian, karena para pengguna media sosial tentu lebih memilih mencari berita di media sosial lainnya, apabila akun – akun media sosial di instagram surut akan berita ataupu terlambat menyebarluaskan berita terkini.
KESIMPULAN
Dari penjelasan di atas, maka dapat disimpulkan bahwa menerapkan prinsip komunikasi efektif yakni salah satunya ketepatan waktu dapat mempengaruhi kualitas informasi di media sosial instagram. Maka dari itu jika kamu menjadi seorang mahasiswa ilmu komunikasi yang ingin menekuni pekerjaan dibidang jurnalistik harus memperkatikan prinsip – prinsip dari komunikasi efektif.
DAFTAR PUSTAKA
Jalaludin Rakhmat. 2008. Psikologi Komunikasi, edisi revisi. Bandung: Remaja Rosdakarya.
https://makalah-xyz.blogspot.com/2021/05/komunikasi-efektif.html
https://www.researchgate.net/journal/Jurnal-Manajemen-Komunikasi-2548-3242
https://dokumen.tips/documents/makalah-prinsip-prinsip-komunikasi.html
https://andyyjr20.blogspot.com/2019/04/makalah-komunikasi-efektif.html