Mohon tunggu...
Rismaya Choirunnisa
Rismaya Choirunnisa Mohon Tunggu... Mahasiswa - Mahasiswa

Saya mahasiswa semester 3 dengan jurusan pendidikan ekonomi

Selanjutnya

Tutup

Ilmu Sosbud

Mengenal Dampak Inflasi Kemiskinan di Indonesia

6 Mei 2024   15:39 Diperbarui: 6 Mei 2024   15:59 96
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Ilmu Sosbud dan Agama. Sumber ilustrasi: PEXELS

Mengenal dampak inflasi kemiskinan di Indonesia

Dampak inflasi terhadap kemiskinan di Indonesia menurunkan kemampuan masyarakat dalam memenuhi kebutuhan sehari-hari sehingga mengakibatkan angka kemiskinan semakin tinggi.

Tingginya tingkat kemiskinan di suatu daerah menurunkan daya beli masyarakat.

Dampak inflasi menurunkan kesejahteraan masyarakat, terutama mereka yang berpendapatan tetap. Inflasi menyebabkan harga-harga barang di pasar naik meskipun pendapatan masyarakat tetap. Hal ini dapat mempengaruhi kesejahteraan masyarakat karena daya belinya menurun


Mengenal Dampak inflasi terhadap kemiskinan di Indonesia yaitu :

1. Dampak inflasi terhadap kemiskinan di Indonesia dapat menggerus daya beli pendapatan tetap, seperti upah minimum, yang dimiliki oleh sebagian besar pekerja dengan pendapatan rendah.

2. Dampak inflasi terhadap kemiskinan di Indonesia bisa mengakibatkan kenaikan harga barang dan jasa, terutama kebutuhan pokok, yang membebani rumah tangga yang kurang mampu.

3. Dampak inflasi terhadap kemiskinan di Indonesia  lebih besar terjadi pada kelompok masyarakat yang hidup di bawah garis kemiskinan, sehingga kemungkinan besar akan memperburuk ketimpangan ekonomi.

4. Dampak inflasi terhadap kemiskinan di Indonesia meningkatkan biaya hidup, yang lebih berdampak pada masyarakat dengan pendapatan rendah. Ini dapat mengurangi daya beli uang membuat sulit untuk memenuhi kebutuhan dasar seperti makanan, perumahan, dan perawatan kesehatan.

5. Inflasi juga dapat memperburuk kesenjangan ekonomi, karena masyarakat yang sudah berada di bawah garis kemiskinan akan lebih sulit untuk bertahan dalam kondisi inflasi yang tinggi.

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

Mohon tunggu...

Lihat Konten Ilmu Sosbud Selengkapnya
Lihat Ilmu Sosbud Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun