·     Periksa kesesuaian kos per satuaan sediaan dengan prinsip akuntansi berterima umum.
·     Periksa catatan pendukung yang bersangkutan dengan data kos satuan sediaan.
·     Bandingakan laba bruto tahun yang diaudit dengan laba bruto tahun sebelumnya.
·     Lakukan pengamatan terhadap sediaan yang rusak.
·     Hitung tingkat perputaran sediaan dan bandingkan dengan tingkat perputaran sediaan tahun sebelumnya.
·     Lakukan pengamatan terhadap sediaan yang lambat pemakaiannya atau penjualannya.
·     Mintalah surat representasi sediaan dari klien.
Pemeriksaan Penyajian dan Pengungkapan Sediaan di Neraca
Atas dasar prinsip akuntansi berterima umum, auditor melakukan verifikasi penyajian sediaan di neraca dengan cara sebagai berikut:
1. Â Â Â Periksa klasifikasi sediaan di neraca
2. Â Â Â Periksa pengungkapan yang bersangkutan yang bersangkutan dengan sediaan