Mohon tunggu...
Riska Prameswari Putri
Riska Prameswari Putri Mohon Tunggu... Mahasiswa - Final Year Educational Physics Student at Sultan Ageng Tirtayasa University

Hello, I'm a beginner writer who always wants to learn and try new things. I will try to create a variety of useful writing content for you ^^

Selanjutnya

Tutup

Book Pilihan

5 Rekomendasi Buku Self Improvement: Bantu Hidupmu Lebih Baik

21 April 2023   21:00 Diperbarui: 21 April 2023   21:01 1980
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

 

4. Atomic Habits

sumber: pianopantry.com
sumber: pianopantry.com
Buku karya James Clear yang diterbitkan pada 2018 silam menceritakan tentang bagaimana kebiasaan kecil yang dilakukan dapat mengubah hidup seseorang. Terdapat berbagai teori-teori ilmiah dan kisah inspiratif dari para peraih medali emas olimpiade, CEO terkemuka, serta ilmuwan yang telah menerapkan kebiasaan kecil untuk tetap produktif, termotivasi, dan bahagia. Misalnya dengan bangun 5 menit lebih awal lalu berolahraga ringan.

5. Grit: Kekuatan Passion dan Kegigihan

sumber: gramedia.com
sumber: gramedia.com
Rekomendasi buku karya Angela Duckworth ini masuk ke jajaran buku best seller yang sayang sekali jika kamu lewatkan. Kamu akan menemukan insight baru tentang cara mencapai kesuksesan dan kebahagiaan. Bakat saja tidak cukup. Perlu hasrat dan kegigihan yang juga besar. Saat semua itu digabungkan maka terciptalah grit. Meski begitu, bukan berarti grit menjadi satu-satunya faktor penting karena di buku ini juga disinggung mengenai passion dan perseverance. Penasaran kan?

Itu tadi 5 rekomendasi buku self improvement yang bisa kamu baca di waktu luang. Semoga kamu bisa mendapat banyak insight dari kelima buku tersebut yaah!!!

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Book Selengkapnya
Lihat Book Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun