Mohon tunggu...
Nurmarinda Dewi Hartono
Nurmarinda Dewi Hartono Mohon Tunggu... Freelancer - Ririn Marinda

Pendiam di dunia nyata, Menghanyutkan dalam tulisan

Selanjutnya

Tutup

Ruang Kelas

Desain Pembuatan Alat Permainan Edukatif untuk Anak Usia Dini

18 November 2021   17:00 Diperbarui: 18 November 2021   17:31 1913
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Dalam pembuatan APE, guru adalah sang perancang yang menentukan keberhasilan suatu APE dalam mengembangkan kemampuan anak.  Menurut Sudono (2000), kegiatan yang harus diperhatikan guru dalam membuat APE adalah: 

a. Merencanakan, mempersiapkan, melaksanakan, dan mengevaluasi kegiatan maupun pengaturan waktu.

b. Mengatur penempatan semua peralatan dan perabotan yang akan digunakan sesuai dengan kebutuhan dan keamanan.

c. Segala kegiatan yang dipersiapkan oleh guru harus memiliki tingkat kesulitan yang berbeda. 

d. Memantau setiap kegiatan (membosankan atau menyenangkan). 

e. Melatih kemandirian anak. 

2. Bahan yang Digunakan untuk Pembuatan APE Harus Memperhatikan Keamanan bagi Anak .

Dalam pembuatan APE, bahan yang digunakan tidak mengandung zat-zat berbahaya yang rentan bagi keselamatan anak. Misalnya zat pewarna kimia yang luntur sehingga mudah masuk ke mulut anak. Kemudian hindari bahan yang tajam dan dapat melukai anak. Usahakan bahan yang digunakan aman dan mudah. 

3. Kriteria keamanan sebagai Persyaratan Utama 

Guru harus selalu mempertimbangkan keamanan, yaitu: menjaga keselamatan, kesehatan, dan keamanan anak. APE yang dibuat hendaknya tidak mengancam keselamatan dan kesehatan anak. 

Setelah guru mempersiapkan dan membuat perencanaan untuk merancang APE, guru harus memperhatikan bahan yang digunakan. Apakah bahan tersebut sudah aman bagi anak dan cocok untuk anak.  Kemudian memperhatikan kriteria keamanan dan kesehatan agar pada saat bermain tidak ada hal-hal yang merugikan anak. 

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
  5. 5
Mohon tunggu...

Lihat Konten Ruang Kelas Selengkapnya
Lihat Ruang Kelas Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun