Mohon tunggu...
Rinsan Tobing
Rinsan Tobing Mohon Tunggu... Konsultan - Seorang pekerja yang biasa saja dan menyadari bahwa menulis harus menjadi kebiasaan.

Seorang pekerja yang biasa saja dan menyadari bahwa menulis harus menjadi kebiasaan.

Selanjutnya

Tutup

Humaniora Pilihan

Hari Ini, Kamu Wajib Bahagia

20 Maret 2016   00:01 Diperbarui: 20 Maret 2016   00:23 154
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Indikator-indikator itu memang bisa saja diperdebatkan dan dipertanyakan. Tetapi sebagai sebuah laporan, ini tentunya dapat menjadi masukan dan renungan baik bagi masyarakat Indonesia dan terutama pemerintah Indonesia. Perbaikan-perbaikan dapat dilakukan terkait dengan indikator di atas. Dalam konteks pembangunan berkelanjutan, faktor kebahagian ini diajukan untuk dimasukkan sebagai sebuah indikator, tidak melulu angka-angka yang terkait dengan perekonomian.

Terlepas dari peringkat di atas, kebahagian adalah hal yang dicari semua orang dimanapun di dunia ini. Akan tetapi ternyata tidak perlu jauh-jauh untuk mendapatkannya. Seperti ada kata-kata bijak yang dikutip dari psychofactdotcom, mengatakan, “The only thing making you unhappy are your own thoughts. Change them”. Jadi ini soal pikiran kita. Bukan soal hal-hal yang hebat. Dengan nada yang sama ada juga yang mengatakan, two things bring happines in life; the way you manage when you have nothing and the way you behave when you have everything.

Terakhir, diucapkan selamat mencari kebahagiaan. Karena hari ini hari kebahagian sedunia, marilah menjadi bahagia, karena memang bahagia itu sederhana.

Follow Instagram @kompasianacom juga Tiktok @kompasiana biar nggak ketinggalan event seru komunitas dan tips dapat cuan dari Kompasiana
Baca juga cerita inspiratif langsung dari smartphone kamu dengan bergabung di WhatsApp Channel Kompasiana di SINI

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Humaniora Selengkapnya
Lihat Humaniora Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun