Mohon tunggu...
Rinny Baki
Rinny Baki Mohon Tunggu... Guru - Diego Mom's

"Kejayaan kita bukan karena tidak pernah jatuh, tetapi berani bangkit di kala jatuh"

Selanjutnya

Tutup

Ilmu Sosbud

Materi Teks Laporan Percobaan Kelas IX SMP

30 Juli 2024   08:10 Diperbarui: 30 Juli 2024   08:11 33
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Ilmu Sosbud dan Agama. Sumber ilustrasi: PEXELS

Peserta rapat menyetujui usulan ketua asal keinginan mereka juga dipenuhi.

Selain petugas perpustakaan, yang lain dilarang masuk

  • Banyak menggunakan Kalimat Perintah
  • Kalimat perintah merupakan kalimat yang mengandung makna meminta/ memerintah seseorang untuk melakukan sesuatu. Arti Kalimat perintah adalah kalimat yang isinya menyuruh orang lain untuk melakukan sesuatu yang kita kehendaki.
  • Kalimat perintah pada teks laporan percobaan di antaranya adalah siapkan, aduklah, hindari, tambahkan, tuangkan, oleskan, sebaiknya, campurkan, dan lain sebagainya.
  •  
  • Banyak menggunakan Kata Rujukan
  • Kata yang merujuk pada kata lain yang telah diungkapkan sebelumnya.
  • Biasanya ditandai dengan kata akan tetapi....., hal tersebut....dan lain sebagainya.

  • Banyak menggunakan Istilah Teknis
  • Istilah teknis merupakan istilah keilmuan yang digunakan dalam bidang tertentu. Pada hakikatnya, istilah juga merupakan kata, tetapi mempunyai ciri-ciri tertentu yang berbeda dengan kata umumnya. Istilah ialah kata atau gabungan kata yang dengan cermat mengungkapkan makna, konsep, proses, dan keadaan atau sifat yang khas dalam bidang tertentu.
  • Perbedaan kata dan istilah :
  • Kata dapat bermakna ganda, sedangkan istilah tidak bermakna ganda.
  • Makna kata bergantung pada konteks, sedangkan makna istilah bebas konteks (topik yang sedang dibahas).
  • Istilah bersifat internasional, mempunyai konsep yang universal dalam ilmu yang bersangkutan.
  • Istilah biasanya autentik, dalam arti tidak sama dengan kata sehari-hari.

  • 4. LANGKAH-LANGKAH MENYUSUN TEKS LAPORAN PERCOBAAN
  • Kumpulkan data yang dicatat berdasarkan kegiatan percobaan
  • Kembangkan data percobaan dengan menggunakan kaidah struktur teks dan bahasa sesuai dengan karakteristik teks laporan percobaan.
  • Gunakan kalimat kompleks, kata hubung, kata rujukan, dan berbagai istilah teknis untuk mengembangkan data menjadi sebuah teks laporan percobaan yang utuh dan lengkap.

    • LEMBAR KERJA SISWA (LKS)
    •  
    • TEKS LAPORAN PERCOBAAN MENGETAHUI KADAR VITAMIN C PADA MAKANAN/MINUMAN

  • Judul: Mengetahui Kadar Vitamin C pada Makan/Minuman


    Tujuan: Mengetahui kadar kandungan vitamin C yang terdapat dalam sampel makanan/minuman yang diuji.


    Alat dan bahan:
    - Jeruk nipis
    - Jambu merah
    - Tomat
    - Air
    - Amilum iodida (betadine)
    - Vitamin C tablet
    - Minuman sari buah
    - Pipet tetes
    - Tabung reaksi, dan
    - Mortar dan penumbuknya.

    Langkah-langkah percobaan:

    1. Bahan-bahan seperti jeruk nipis, jambu merah, dan tomat diambil ekstraknya, untuk vitamin C tablet dibuat larutan.

    2. Tiap tabung reaksi diisi dengan amilum iodida sebanyak 1 ml lalu diberi tetes demi tetes ekstrak atau larutan bahan makanan tadi

    3. Catat berapa tetes yang diperlukan agar larutan amilum iodida menjadi jernih.

    Hasil:
    Diketahui bahwa semakin banyak jumlah tetesan yang diperlukan maka semakin sedikit kandungan vitamin C pada bahan makanan tersebut.


    Kesimpulan:

    HALAMAN :
    1. 1
    2. 2
    3. 3
    4. 4
    5. 5
    6. 6
    7. 7
    8. 8
    9. 9
    10. 10
    11. 11
    12. 12
    13. 13
    14. 14
    15. 15
    Mohon tunggu...

    Lihat Konten Ilmu Sosbud Selengkapnya
    Lihat Ilmu Sosbud Selengkapnya
    Beri Komentar
    Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

    Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
  • LAPORKAN KONTEN
    Alasan
    Laporkan Konten
    Laporkan Akun