Mohon tunggu...
Rini DST
Rini DST Mohon Tunggu... Ibu Rumah Tangga - Seorang ibu, bahkan nini, yang masih ingin menulis.

Pernah menulis di halaman Muda, harian Kompas.

Selanjutnya

Tutup

Healthy Pilihan

Omicron Masih Gentayangan

15 Februari 2022   17:31 Diperbarui: 15 Februari 2022   17:46 171
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Sumber gambar: Pixabay

Ini tetap virus covid-19. Varian omicron. Berbahayanya ya tetap, sebagai covid-19. 

Bedanya dengan yang dulu-dulu. Penularan Omicron malahan lebih cepat. Tetapi katanya akibat Omicron tidak lebih buruk. Meskipun ya tetap covid-19.

Siapa saja yang rentan?

Lansia, mereka 60 tahun keatas. Seperti aku.

Punya komorbid, mereka yang diabetes dan tekanan darah tinggi. 

Belum divaksin. Sekarang sudah masa vaksin booster 3, bagi mereka yang sudah menjalani vaksin 1 dan vaksin 2. Dan vaksin 2  setidaknya sudah 6 bulan lalu. 

Mereka harus tetap waspada omicron!

Hari ini di WA grup ada 3 orang positif covid-19. Wajarnya mereka harusnya hati-hati. Karena usia mereka sama dengan aku. Jadi tergolong lansia, tergolong kelompok rentan.

Seorang lagi meninggal dunia. Tak kedengaran ada komorbid. Tetapi katanya sedang stress masalah bisnis.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Healthy Selengkapnya
Lihat Healthy Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun