Udah tau makan mie berbahaya bagi kesehatan jika keseringan di konsumsi masih aja dimakan!Â
Ketika malam hari waktunya istirahat, kadang perut kita terasa keroncongan. Yang awalnya tidak mau makan di atas jam 7 malam, malah tidak bisa tahan dan akhirnya makan juga di malam hari. Pada saat malam hari, nasi bukan menjadi makanan utama yang kita cari, melainkan mie . Yaa! Mie memang paling juara untuk kita makan di malam hari ataupun dini hari.
Ngomongin makan mie yang keseringan beresiko terhadap kesehatan tubuh kita, kita sendiri tau hal itu tapi tetap saja melakukannya. Dilansir dari laman ksm.fkik.uin-alauddin.ac.id sebenarnya menurut sejumlah hasil penelitian, Terlalu sering mengkonsumsi mie dapat meningkatkan resiko timbulnya penyakit kanker, ginjal dan usus buntu. Pada sejumlah kasus, konsumsi mie yang berlebihan juga dapat menyebabkan kegemukan atau obesitas. Karena, kandungan gizi yang terdapat dalam mie belum terdapat kandungan gizi seimbang yang baik untuk tubuh. Menurut penelitian ini menyebut bahwa mie mengandung karbohidrat tinggi.
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H