Mohon tunggu...
Rindy DyahFajarwati
Rindy DyahFajarwati Mohon Tunggu... Mahasiswa - Mahasiswa

Artikel

Selanjutnya

Tutup

Ilmu Sosbud

Mahasiswa KKN MKKM Lakukan Pendampingan UMKM Makanan Rumahan pada Masa Pandemi

18 Agustus 2021   18:15 Diperbarui: 18 Agustus 2021   18:21 101
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

dokpri
dokpri
dokpri
dokpri
dokpri
dokpri
Mahasiswa KKN- Tematik Merdeka Belajar Kampus Merdeka (KKNT-MBKM) unisri solo, melakukan pendampingan umkm bagi pelaku industri makanan rumahan di dusun Kepoh, Ganten, Kerjo, Karanganyar. Menurut Rindy Dyah Fajarwati prodi manajemen dari kelompok 39 dengan Dpl Dr. Herning Suryo, M.Si. Kegiatan ini bertujuan untuk memberikan pendampingan dan motivasi kepada pelaku industri makanan rumahan agar tetap semangat dalam melakukan usaha dan membantu meningkatkan usaha yang dijalani pada masa pandemi covid 19. Salah satu dampak pandemi pada pelaku usaha yakni adanya penurunan omzet. Maka dari itu adanya pendampingan ini membantu pelaku usaha untuk mengembalikan omzet. Pendampinga umkm ini meliputi industri makanan rumahan. Berupa onde-onde, Kue caramel, salad buah dan intip. Bentuk kegiatan pendampingan ini yakni membantu produksi dan mempromosikan produk agar mampu meningkatkan omzet. Kegiatan ini dilakukan di umkm dusun Kepoh, Ganten, Kerjo, Karanganyar. Pada 17 Agustus 2021. Dengan tetap mematuhi protokol kesehatan.

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

Mohon tunggu...

Lihat Konten Ilmu Sosbud Selengkapnya
Lihat Ilmu Sosbud Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun