Mohon tunggu...
Rilla Yulistika
Rilla Yulistika Mohon Tunggu... Mahasiswa - Guru

Saya seorang perempuan yang mencintai dunia kepenulisan dan public speaking. Menebarkan manfaat untuk orang banyak adalah salah satu program kehidupan saya.

Selanjutnya

Tutup

Puisi

Ketika Fajar Menyingsing

19 April 2023   06:01 Diperbarui: 19 April 2023   06:30 265
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Kicauan burung terdengar tak beraturan

Dingin berubah jadi kesejukan

Masih tersimpan sebuah harapan

Mengawali hari dengan semangat masa depan

Ku buka lembaran demi lembaran

Berisi rencana masa depan

Ku warnai hari-hari dengan ribuan pencapaian

Agar ku tak terhipnotis impian

Inginku berlari mengejar mimpi

Mempercepat langkah namun tak pasti

Hingga ku akhirnya tak peduli

Cepat atau lambat yang penting pasti

Fajar menyingsing menyuarakan bahagia

Mengabarkan akan ada perubahan suasana

Inginku rasanya berkata

Tunggu, aku akan mencoba membuka lembaran baru yang tersisa

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Puisi Selengkapnya
Lihat Puisi Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun