Langkah 5 pengujian
Pengujian ini menggunakan aplikasi postman
Register
Login
Langkah 6 Deploy ke cloud
Pada tahap ini cloud yang digunakan adalah microsoft azure
- Kunjungi situs https://azure.microsoft.com, kemudian klik sign in jika sudah memiliki akun, dan jika belum bisa sign up terlebih dahulu.
- Klik link create a resource dan pilih virtual machine
- Kemudian lengkapi form yang tersedia
- Pada subscription pilih azure for student
- Resource group isikan nama grup sesuai dengan keinginan
- Tulis nama virtual machine
- Untuk region disarankan pilih region yang terdekat yaitu Asia
- Pada image, pilih operating sistem yang diinginkan
- Setelah selesai klik review+create
- Setelah klik review+create akan nampil detail informasi virtual machine
- Setelah selesai create virtutal machine, selanjutnya remote virtual machine menggunakan ssh. Aplikasi yang digunakan adalah putty, Untuk melakukan remote ssh dengan memasukkan ip public dari cloud azure yang sebelumnya dibuat
- Selanjutnya melakukan konfigurasi server yaitu melakukan install dan konfigurasi web server, database server.
- Install web server apache2apt-get install apache2
- Install php dan extensionsnyaapt install php libapache2-mod-php openssl php-common php-curl php-json php-mbstring php-mysql php-xml php-zip
- Install database dan konfigurasiapt install mysql-server phpmyadmin
mysql
SELECT user,authentication_string,plugin,host FROM mysql.user;
ALTER USER 'root'@'localhost' IDENTIFIED WITH mysql_native_password BY 'password';
Beri Komentar
Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!