Perasaanku sehangat dimusim dingin
Perasaanku bersemi di musim gugur
Aku benci senyumanmu
Senyum seindah senja itu adalah perasaan yang paling tepat di situasi yang paling salaah ho... ho.....
Reff.
Kubiarkan diriku diguyur kenangan
Tak sengaja lagu tentang kita terputar
Jantungku seketika berhenti melihat tempat dimana kita pertama kali bertemu.
*
Membendung gelapnya malam yang dihiasi indahnya bintang ho.. ho...
Reff
**
Hanya ada satu bintang yang paling bersinar
Bersinar terang benerang di atas awan
Yaitu kamu ho... ho... kamu 2x yaitu kamu ho... ho... kamu.
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H