Mohon tunggu...
Rifka Amalia Hapsah
Rifka Amalia Hapsah Mohon Tunggu... Mahasiswa - -

selalu bersyukur

Selanjutnya

Tutup

Ilmu Sosbud

Pemanfaatan Video Pembelajaran PJOK di SMA Negeri 17 Bandung di Masa Pandemi Covid-19

5 Agustus 2021   23:38 Diperbarui: 6 Agustus 2021   00:04 72
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Ilmu Sosbud dan Agama. Sumber ilustrasi: PEXELS

Pandemi COVID-19 kini telah menyerang di hampir seluruh dunia termasuk Indonesia. hal ini menyebabkan munculnya kebijakan baru terkait penerapan protokol kesehatan. agar dapat memutus rantai penyebaran virus COVID-19 . Dengan adanya kebijakan tersebut tentunya sangat berpengaruhi terhadap aktivitas dan kegiatan sehari-hari  terutama pada ranah pendidikan. metode pembelajaran daring menjadi solusi yang tengah diterapkan di sistem pendidikan Indonesia mulai dari jenjang sekolah dasar hingga perguruan tinggi. dalam penerapan sistem pembelajaran tersebut, para pendidik mengimplenmentasikan dalam berbagai cara. salah satu cara yang di lakukan oleh pendidik yaitu dengan pemanfaatan teknologi yang ada melalui video pembelajaran. dengan menggunakan media video pembelajaran memudahkan siswa untuk memahami materi. 

dengan menggunakan berbagai platfrom pembelajaran daring dimungkinkan untuk memberikan ruang interaksi anatara guru dan siswa tanpa harus berkomunikasi secara tatap muka, sehingga bisa mengantikan sistem pembelajarandengan cepat dan efektif. Dalam menjalankan kegiatan daring ini diperlukan dukungan dari perangkat mobile smartphone, laptop, komputer atau tablet untuk mengakses pembelajaran dan bisa di lakukan kapanpun dan dimanapun. 

pengertian media pembelajaran itu sendiri adalah alat perantara yang digunakan untuk menyampaikan informasi dalam proses belajar mengajar. manfaat dari media pembelajaran yaitu memperjelas penyajian materi dan informasi sehingga dapat meningkatkan proses hasil pembelajaran. ada beberapa media yang bisa digunakan saat pembelajaran daring yaitu Google classroom, Zoom meeting dan Video Youtube. 

Untuk pembelajaran Pendidikan Jasmani dan Rekreasi sangat butuh sekali Video pemelajaran dari Youtube karena menekankan peluasan kearah kognitif dan banyak praktik dalam pengukuran kompotensi siswa. pembelajaran praktek dapat disajikan dengan melalui media video youtube karena menujukan cara kerja yang bak dan benar kepada siswa. 

Keterampilan yang dipelajari bagi siswa dari pelajaran Pendidikan Jasmani dan Kesehatan membutuhkan apa yang dinamakan latihan atau pengulangan gerakan agar apa yang di pelajarari mendapatka hasil yang sempurna. 

Ada juga kelemahanya yaitu ketersediaan kuota internet, jaringan tidak stabil, guru tidak dapat megawasi secara langsung selama proses pembelajaran, masih ada guru atau siswa yang belum mengerti tentang penggunaan platfrom tersebut atau gagap teknologi, tampilan video kurang menarik, dan fitur yang tersedia sedikirt. keberhasilan sistem ini pembelajaran berbasis online saat ini dipengaruhi oleh beberapa faktor baik itu dari peserta didik, guru-guru, sumber materi atau bahan ajar maupun teknologi yang digunakan selama proses pembelajaran. 

Perubahan sistem pembelajaran dari tatap muka ke daring mengakibatkan guru harus mengubah strategi pembelajaran dan pemanfaatan pada media pembelajaran online secara maksimal, dan diharapkan pandemi COVID-19 segera berakhir agar para guru dan siswa dapat menjalankan kembali aktivitasnya seperti biasa. 

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

Mohon tunggu...

Lihat Konten Ilmu Sosbud Selengkapnya
Lihat Ilmu Sosbud Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun