Saat pertama masuk ruang aula, tempat dimana seminar Hypnoteaching diselenggarakan, yaitu di salah satu Sekolah Tinggi Agama Islam di kawasan Jarta Timur, peserta langsung melontarkan pertanyaan-pertanyaan menggelitik, diantaranya adalah "kalo guru mempraktekkan hypnoteaching di kelas, semua siswanya akan tertidur donk? Nanti suasana di kelas jadi tidak aktif" Ada lagi pertanyaan seperti ini "Apakah guru bisa mengorek permasalahan siswa dan mengorek rahasia mereka?" Dan banyak lagi pertanyaan dan pernyataan dari peserta yang membuat saya tersenyum bahkan tertawa, ha ha ha
Persepsi dari peserta pada saat itu mungkin hal yang wajar, karena mereka selama ini tahu tentang hipnosis hanya dari acara reality show di tv, mereka mengira bila hypnoteaching sama dengan teknik hipnosis di acara tersebut.
Jadi apa donk yang dimaksud dengan hypnoteaching? Benarkah dengan menguasai teknik ini, seorang guru dapat melipatgandakan daya magnetismenya di hadapan siswanya? Pasti anda ingin tahu jawabannya kan? Semakin anda membaca artikel saya, semakin anda tertarik untuk mempelajari Hypnoteaching, sehingga anda pun ingin langsung melihat website saya: www.ridwansank.com
Guru yang attractive dan disenangi murid adalah idaman semua guru, terlebih bila berhasil membuat siswanya berprestasi dan memiliki ahlak yang baik. Anda mau ? .....lanjutkan membaca artikel ini !
Sederhananya, Hypnoteaching adalah suatu upaya dari seorang pengajar untuk memberdayakan alam bawah sadar siswanya selama proses belajar, sehingga mereka menjadi jauh lebih bersemangat, relaks, fokus dan sugestif terhadap materi yang disampaikan. Oleh karena itu diperlukan kemampuan komunikasi yang baik dari seorang guru, verbal maupun non verbal.
Guru seharusnya terus memberdayakan diriguna meningkatkan kualitas pengajaran, tidak hanya menyampaikan ilmu tapi juga membangun karakter siswa, oleh karena itu guru seharusnya mengikuti seminar Hypnoteaching. Dengan Hypnoteaching, seorang guru dapat melipatgandakan daya magnetismenya di hadapan siswa saat mengajar, karena dalam seminar ini guru diajarkan bagaimana menguasai :
1. Rahasia cara kilat mengetahui dominasi otak dan gaya belajar siswa di kelas 2. Cara menggunakan emotional words, attention focusing statement, the frozen words, magnetism words dalam proses pengajaran 3. Rahasia building rapport, untuk menyamakan “frekuensi” antara guru dan siswa 4. Teknik dari Communicative approach 5. Rahasia aura diri guru, sehingga menjadi guru lebih powerful, communicative dan charming.
Masalah pendidikan di Indonesia, bukan hanya tugas guru saja, kita semua harus berperan aktif dalam membangun karakter dan kompetensi generasi muda Indonesia !
Salam
www.ridwansank.com