Mohon tunggu...
Mohammad Ridwan
Mohammad Ridwan Mohon Tunggu... Full Time Blogger - Mommad Ridwan

Nama lengkap saya adalah Mohammad Ridwan Memulai belajar ngeblog sejak tahun 2007 setelah di belajarin blog sewaktu saya duduk di bangku SMP di Kota Cirebon setelah itu saya tertarik untuk memiliki dan mempelajari tentang blog lebih jauh. Saat ini saya mengelola beberapa blog, di antaranya yang sedang sobat baca ini, satu lagi dengan alamat www.ridwanmenulis.com, dan beberapa lagi yang tidak bisa saya sebutkan. Hub saya 08994920987

Selanjutnya

Tutup

Lyfe

Stop Menyebut "Cirebon Kota Tilang'

9 Februari 2016   00:53 Diperbarui: 16 Februari 2016   09:00 89
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Beberapa akhir ini masyarakat Cirebon dihebohkan berita mengenai peristiwa "Cirebon Kota Tilang" di berbagai media sosial seperti twitter, facebook, kaskus, instagram, dan media sosial lainnya.

Cirebon dikenal sejak dulu dengan sebutan 'Cirebon Kota Udang" tapi akhir belakangan ini tiba - tiba berubah menjadi "Cirebon Kota Tilang" karena kelakuan oleh oknum kepolisian baik Polres Cirebon maupun Polres Cirebon Kota yang tidak bertanggung jawab.

Karena peristiwa itu banyak masyarakat dari luar Cirebon maupun dari dalam Cirebon menjuluki sebagai "Cirebon Kota Tilang" dengan sebutan itu mungkin mereka tidak tau akan dampak ekonomi dan bahkan investasi yang ingin menanamkan modalnya untuk membangun suatu usaha di Cirebon.

Seharusnya masyarakat yang merasa tidak nyaman dengan kelakuan kepolisian Polres Cirebon maupun Polres Cirebon Kota bisa langsung mengadukan ke Propam masing - masing polres tersebut agar bisa langsung ditindak tegas oleh Propam.

Sebagai informasi, ada beberapa oknum kepolisian dari Polres Cirebon maupun Polres Cirebon Kota ketika melakukan razia dan dilakukan penindakan penilangan tidak sesuai dengan aturan yang berlaku hingga sekarang dan jadi masyarakat meluapkan kekesalannya melalui media sosial.

Saya minta masyarakat dari luar Cirebon dan dalam Cirebon tidak lagi menyebutkan "Cirebon Kota Tilang" karena akan berdampak besar bagi Cirebonnya sendiri dan tidak hanya itu Masyarakat diharapkan taati peraturan demi keselamatan dan kenyamanan agar mencegah oknum yang tidak bertanggung jawab.

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

Mohon tunggu...

Lihat Lyfe Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun