Mohon tunggu...
Ridwan Ewako
Ridwan Ewako Mohon Tunggu... wiraswasta -

PEMULUNG

Selanjutnya

Tutup

Travel Story

Leuweung Sancang: Wisata Alam Liar dan Pesona Pantai

26 Maret 2012   04:15 Diperbarui: 25 Juni 2015   07:28 1985
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Karier. Sumber ilustrasi: FREEPIK/Freepik

Pengunjung yang kepincut pesona cagar alam Leuweung Sancan selama ini menggembari wisata penelusuran hutan (tracking), fotografi, memancing, berkemah. Bagi kalangan kampus dan anak sekolah, mereka dapat berwisata seraya menimba ilmu di sini. Khusus mahasiswa menjadikan cagar alam Sancang sebagai obyek penilitian adalah pilihan tepat.

Mayoritas pengunjung sejauh ini berasal dari Garut, Bandung, dan Jakarta.

Memang belum ada sarana pariwisata baku di cagar satu ini. Meski tidak terdapat penginapan maupun rumah makan, Anda dapat memilih akomodasi di pusat Kecamatan Pameungpeuk. Letaknya sekitar 13 km dari pusat pemerintahan kecamatan.

Transportasi

Objek wisata ini berada sekitar dua kilometer dari pusat Kecamatan Pameungpeuk. Dari pusat Kab. Garut cuma 20 km. dan 180 km dari Bandung. Sancang dapat diklunjungi dari dua tempat, yaitu Pameungpeuk dan pantai Cijeruk Indah.

Bergerak dari Pameungpeuk, Anda dapat menggunakan bus ke jurusan perkebunan karet Mira-Mare. Rutenya melalui pinggir kawasan dengan tarif Rp 3.000/orang atau angkot dengan ongkos Rp 4.000/orang. Memakai ojek yang lebih cepat cukup merogoh kocek Rp 7.500 dari Pameungpeuk dan Rp 4.000 dari Pantai Cijeruk indah.*

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Travel Story Selengkapnya
Lihat Travel Story Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun