Mendapat THR, semua bahagia. Lebih berbahagia lagi jika bisa membahagiakan orang lain. Menyusun prioritas penggunaan belanja THR tetap harus dilakukan. Kembali pada kisah kerabat saya yang menerima THR, tapi punya dua rasa sekaligus, suka dan duka. Suka karena punya uang lebih dari gaji. Duka karena THR pasti akan habis.
Meski demikian, kerabat  saya yang sekarang sedang dirundung banyak cicilan memilih tenang di hari raya. Menggunakan uang THR yang didapatkannya  untuk digunakan dengan pilihan terbaik menurutnya. Â
Berbahagialah yang punya THR, berapapun jumlahnya. Ingatlah, ada  yang nggak dapat THR. Buat yang  punya THR, saya cuma ingin mengucapkan : Selamat menghabiskan THR dengan cara bermanfaat, ya!Â
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H