- " ,"
Oleh: Riami
Selain membaca berbagai karya sastra dan artikel, saya suka menyimak lagu-lagu, meresapi isi, mungkin menemukan makna. Dalam implementasi kehidupan kita juga bisa belajar dari lagu. Ini sebagian lagu yang suka kunyanyikan di rumah, ketika semua gelap, misal lampu mati, bulan tertutup mendung, pulsa bahagia sedang limit. Bisa juga dinikmati oleh yang sedang sayang-sayangnya lantas ditinggal pergi sama dia, entah alasan apa saja yang bikin kamu sedih. Mari simak syairnya sejenak.
Jiwa Yang Bersedih
Lagu Ghea Indrawari
Ringkasan
Lirik
Dengarkan
Ta da
Ta da da da
Ha
Kemarilah
Singgah dulu sebentar
Perjalananmu jauh
Tak ada tempat berteduh
Menangislah
Kan kau juga manusia
Mana ada yang bisa
Berlarut-larut
Berpura-pura sempurna
Sampaikan pada jiwa yang bersedih
Begitu dingin dunia yang kau huni
Jika tak ada tempatmu kembali
Bawa lukamu biar aku obati
Tidakkah letih kakimu berlari
Ada hal yang tak mereka mengerti
Beri waktu tuk bersandar sebentar
Selama ini kau hebat
Hanya kau tak didengar
Ho oh
Menangislah
Kan kau juga manusia
Mana ada yang bisa
Berlarut-larut
Berpura-pura sempurna
Sampaikan pada jiwa yang bersedih
Begitu dingin dunia yang kau huni
Jika tak ada tempatmu kembali
Bawa lukamu biar aku obati