Mohon tunggu...
Rhanindra Aviana Yumna Shafira
Rhanindra Aviana Yumna Shafira Mohon Tunggu... Mahasiswa - Mahasiswa

Mahasiswa Prodi Kesehatan Masyarakat Universitas Negeri Semarang

Selanjutnya

Tutup

Ruang Kelas

"Level dan Trend Kesehatan Ibu dan Anak Kota Semarang Tahun 2023" Media Diseminasi Informasi untuk Pencegahan Stunting Kota Semarang

18 November 2024   10:41 Diperbarui: 18 November 2024   11:23 55
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Infografis Kesehatan Ibu dan Anak Kota Semarang Tahun 2023 (Dokumentasi Pribadi)
Infografis Kesehatan Ibu dan Anak Kota Semarang Tahun 2023 (Dokumentasi Pribadi)
Diseminasi informasi merupakan proses penyebaan informasi kepada khalayak luas dengan tujuan seperti peningkatan kesadaran masyarakat, menyebarkan informasi penting, mendukung pengambilan keputusan, mendorong perubahan perilaku, membangun kesadaran kolektif dan mengurangi disinformasi.Mahasiswa Kesehatan Masyarakat UNNES, Rhanindra Aviana Yumna Shafira bekerja sama dengan Dinas Kesehatan Kota Semarang dalam meningkatkan kesadaran masyarakat terkait kondisi kesehatan ibu dan anak di Kota Semarang dengan meluncurkan infografis "Level dan Trend Kesehatan Ibu dan Anak Kota Semarang Tahun 2023".

Infografis ini bertujuan untuk meningkatkan pengetahuan dan kesadaran masyarakat terkait isu kematian ibu dan anak serta kondisi stunting di Kota Semarang Tahun 2023 yang masih menjadi isu kesehatan yang perlu Kerjasama seluruh lapisan masyarakat dan perlu segera ditangani.


Cakupan KB di Kota Semarang(Dokumentasi Pribadi)
Cakupan KB di Kota Semarang(Dokumentasi Pribadi)

Jumlah Kematian Bayi dan Balita di Kota Semarang Tahun 2015-2023(Dokumentasi Pribadi)
Jumlah Kematian Bayi dan Balita di Kota Semarang Tahun 2015-2023(Dokumentasi Pribadi)
Infografis ini mencakup berbagai grafik kondisi kesehatan ibu dan anak seperti angka kematian ibu dan bayi, penyebab kematian ibu dan bayi, pelayanan yang wajib didapatkan oleh ibu dan bayi hingga program-program yang telah dicanangkan oleh Dinas Kesehatan Kota Semarang untuk mempercepat penurunan angka kematian ibu dan bayi serta stunting. Melalui desain yang informatif dan menarik, diharapkan infografis ini dapat membantu menyampaikan informasi pencegahan stunting kepada masyarakat dengan lebih efektif.
Program San Piisan(Dokumentasi Pribadi)
Program San Piisan(Dokumentasi Pribadi)
Program San Piisan(Dokumentasi Pribadi)
Program San Piisan(Dokumentasi Pribadi)
Diharapkan dari kerjasama ini, mahasiswa Kesehatan Masyarakat UNNES dan Dinas Kesehatan Kota Semarang dapat menurunkan angka kematian ibu dan bayi serta stunting di Kota Semarang melalui publikasi infografis yang dapat diakses secara luas. Berikut adalah media infografis https://bit.ly/InfografisKIADKKSemarang

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

Mohon tunggu...

Lihat Konten Ruang Kelas Selengkapnya
Lihat Ruang Kelas Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun