Mohon tunggu...
Reynaldo
Reynaldo Mohon Tunggu... Mahasiswa - Reynaldo

Penulis

Selanjutnya

Tutup

Ruang Kelas

[Kreanova] Selain untuk Dimakan, Jagung Memiliki 5 Manfaat untuk Kecantikan

20 November 2020   08:19 Diperbarui: 20 November 2020   08:41 91
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Kamu tahu tidak? Kalau jagung merupakan salah satu bahan makanan yang ternyata dapat diolah dan dimanfaatkan sebagai sebuah produk kecantikan. Jagung mengandung berbagai macam kandungan Vitamin A, B1, C, dan E serta kaya antioksidan. Minyak dari jagung linoleic acid mampu untuk melawan jerawat serta dapat merangsang kulit untuk membentuk kolagen.

  1. Menyegarkan kulit dan mengatasi iritasi
    Jagung muda yang telah dihaluskan dapat menyegarkan kulit, kandungan air dan vitamin di dalamnya membuat kulit terlihat lebih segar dan bersih. Bahan yang digunakan produk-produk kosmetik yaitu pati jagung karena dapat menghilangkan ruam dan iritasi pada kulit. Cara pembuatan bisa dicampur dengan madu atau yoghurt diaplikasikan pada wajah dan diamkan selama 15 menit lalu dibilas menggunakan air bersih.
  2. Mencegah penuaan dini
    Mengkonsumsi jagung secara berkala atau menjadikannya sebagai masker dapat mengatasi penuaan dini pada kulit wajah wanita. Karena jagung mengandung antioksidan yang cukup tinggi.

  3. Mengangkat sel kulit mati
    Tahu gak kamu kalau jagung juga dapat mengangkat sel-sel kulit mati hal ini disebabkan karena antioksidan dan pati jagung sebagai bahan alami yang baik untuk wajah. Jadi kamu tidak perlu khawatir lagi masalah penuaan dini.

  4. Mencegah kerusakan kulit dari sinar UV
    Jagung juga merupakan sumber beta-karoten yang baik, jagung muda dipercaya dapat melindungi kulit dari paparan sinar Ultra Violet matahari.

  5. Memperbaiki tekstur kulit
    Diketahui jagung memiliki kandungan vitamin E dapat menghilangkan bekas jerawat. Selain itu jagung juga memiliki kandungan vitamin A, C, dan lycopene yang dipercaya dapat mencerahkan kulit, sehat, dan halus.

Mohon tunggu...

Lihat Konten Ruang Kelas Selengkapnya
Lihat Ruang Kelas Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun