Mohon tunggu...
Revalina Zelda
Revalina Zelda Mohon Tunggu... Mahasiswa - Mahasiswa

hallo @akurevaa kesukaanku mengenai kesenian, menggambar/melukis salah satunya menulis juga bagian dalam seni sepertinya aku juga tertarik :)

Selanjutnya

Tutup

Ilmu Sosbud

Berbicara dalam Presentasi ilmiah

10 Maret 2023   20:50 Diperbarui: 10 Maret 2023   20:54 134
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Keterampilan dalam berbicara merupakan jenis keterampilan yang paling penting dan harus dikuasai oleh kita semua, karena menjadikan kemampuan komunikatif untuk kita. definisi keterampilan dalam berbicara pada dasarnya merupakan kemampuan mengucap bunyi-bunyi artikulasi atau kata-kata untuk mengekspresikan,menyatakan,serta menyampaikan pikiran, gagasan, dan perasaan (Tarigan,1985). 

dan keterampilan berbicara juga pada hakikatnya adalah kemampuan memiliki dan menata gagasan secara logis dan sistematis.ketika berbicara, seseorang menuangkan ungkapan dengan menggunakan faktor psikologis dan fisik untuk mendukung apa yang ingin diungkapkan. dalam berbicara pastinya kita memiliki tujuan tertentu

Tujuan berbicara pada umumnya :

 sebagai alat komunikasi antara satu sama lain

- menyampaikan informasi

- menyampaikan perintah

- mengungkapkan perasaan

- menyampaikan ide 

dalam bahasa Indonesia tujuan berbicara yaitu :

1) Informatif

pembicara dengan maksud untuk menyampaikan gagasan, atau lebih sempurna jika tujuan infomatif ini dilengkapi dengan komunikatif yakni terjadinya timbal balik atas gagasan yang disampaikan pembicara dengan respon pada pendengar.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
Mohon tunggu...

Lihat Konten Ilmu Sosbud Selengkapnya
Lihat Ilmu Sosbud Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun