Belajar dari para Maestro memang merupakan ciri khas Atsanti sejak  AYF 1 dan AYF 2. Ternyata komunikasi budaya antara Maestro dan anak muda Indonesia bisa bertaut lancar.
Kebersamaan yang kuat membuat isak tangis pecah ketika mereka harus berpisah. Harapan untuk bertemu kembali tetap menyala, tetapi yang lebih penting semangat kesatuan mereka yang berkobar-kobar. Satu bangsa Indonesia dengan keberagaman dan kekayaan budaya yang luar biasa. Mereka pulang dari Kemah Budaya Atsanti dengan semangat sebagai duta budaya Indonesia.
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H