Mohon tunggu...
Retno Endrastuti (IBUN ENOK)
Retno Endrastuti (IBUN ENOK) Mohon Tunggu... Human Resources - Diary of Mind

Menyukai tulisan2 ringan dengan topik psikologi populer, perencanaan kota dan daerah, kuliner, handycraft, gardening, travelling...terutama yang kekinian

Selanjutnya

Tutup

Foodie Pilihan

Asinan dan Salad Sayur Homemade: Makanan Selingan Menyegarkan dan Mood Booster

10 Oktober 2023   18:30 Diperbarui: 11 Oktober 2023   08:18 272
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Asinan Sayur ala Ibun Enok (Sumber: koleksi pribadi)

Sobat Kompasiana, di saat cuaca sedang panas tentunya kita ingin mencari makanan yang segar. Kalau Ibun Enok lebih suka memilih asinan sayur dan salad sayur yang menyegarkan daripada es yang kurang baik untuk kesehatan. Selain menyegarkan, asinan dan salad sayur ini Ibun Enok rasakan dapat meningkatkan mood (sebagai mood booster) di kala mood kita sedang kurang baik. 

Sobat kompasiana yang hobi memasak dapat mencoba membuatnya sendiri di rumah alias homemade. Kalau tidak mau ribet bisa langsung membelinya, tetapi biasanya kalau bukan di kota asal asinan seperti Bogor dan Jakarta akan jarang ditemui. Dan harganya pun biasanya relatif mahal, untuk seporsi asinan bisa dibandrol antara 15-20ribu rupiah. 

Apalagi untuk salad sayur, hanya bisa dijumpai di restoran tertentu (biasanya yang menyajikan menu makanan internasional) maupun restoran dalam hotel sebagai menu appetizer atau makanan pembuka.

Oleh karena itu, Ibun Enok biasanya lebih memilih memasak sendiri di rumah di waktu senggang. Kali ini Ibun Enok akan berbagi resep homemade asinan sayur dan salad sayur yang praktis. Mau tahu bagaimana cara membuatnya?

1. Asinan sayur

Asinan Sayur ala Ibun Enok (Sumber: koleksi pribadi)
Asinan Sayur ala Ibun Enok (Sumber: koleksi pribadi)

Bahan -bahan:

- taoge

- selada atau sawi putih (selera) dipotong kecil-kecil

- bengkoang dipotong dadu

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
  5. 5
Mohon tunggu...

Lihat Konten Foodie Selengkapnya
Lihat Foodie Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun