Mohon tunggu...
Renny Bengu
Renny Bengu Mohon Tunggu... Penulis - Dosen, Guru, Penulis, Editor, Peneliti dan Pengarang

Memasuki ide hingga menjadi tenunan kata, kalimat dan paragraf menjadi masakan lezat bergizi...

Selanjutnya

Tutup

Puisi

Menjaring Bulan Sebelum Hujan

15 November 2023   14:08 Diperbarui: 15 November 2023   14:18 129
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Sumber foto : istockphoto.com

PUISI

Oleh: *Dr. Renny Tade Bengu, S.Th., M.Pd

 

Dengan tanganmu, kita menjaring bulan

Yang terbungkus hujan

Ada gumpalan awan

Di atas gundukan.

Kita bercumbu, gumpalan awan menaungi

Dengan iringan lentera tuk menerangi

Jalan dan masa depan yang dinaiki

Supaya tak terantuk kaki.

Kantukmu itu aku eramkan dalam doa

Supaya berbuah layaknya bola

Tuk kita terus merumput dalam asa

Yang sedang dijahit dalam raga.

Matamu dan mataku beradu pandang dalam sketsa

Yang Tuhan rancang dalam bulir-bulir aroma

Sebelum bulan mengkristal menjadi hujan dalam doa

Tuk merinai semuanya ***

Surabaya, 15-11-2023.

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Puisi Selengkapnya
Lihat Puisi Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun