Mohon tunggu...
Reni Soengkunie
Reni Soengkunie Mohon Tunggu... Freelancer - Tukang baca buku. Tukang nonton film. Tukang review

Instagram/Twitter @Renisoengkunie Email: reni.soengkunie@yahoo.com

Selanjutnya

Tutup

Pendidikan Pilihan

Kemampuan Dasar yang Harus Dimiliki Saat Kuliah

4 Januari 2024   10:29 Diperbarui: 4 Januari 2024   10:48 174
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Bagi para siswa yang dulu di sekolah suka menghindari materi pelajaran Ms. Excell, siap-siap bakalan pontang-panting di bangku kuliah gara-gara hal ini. Banyak mata kuliah yang memaksa para mahasiswa untuk bisa menguasai Ms. Excell ini, yah minimal paham dengan rumus dasarnya. Ketimbang nanti kita pusing ketika harus berhadapan dengan tugas ataupun laporan, nggak ada salahnya juga kita sudah memeprsiapkan diri buat beljara skill ini terlebih dahulu. Toh, di dunia kerja kemmapuan ini juga akan sangat membantu dalam pekerjaan yang berbau data ataupun hitung- menghitung.

4. Bisa public speaking

Kemampuan yang tak boleh dilewatkan oleh para mahasiswa itu adalah kemampuan public speaking. Kemampuan ini sangat membantu sekali, entah itu dalam berkomunikasi ke teman atau dosen, melakukan sesi persentasi, ataupun saat membuat tugas video. Kemampuan ini juga sebagai dasar dalam membangun relasi.

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Pendidikan Selengkapnya
Lihat Pendidikan Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun