5. Sepakat untuk tidak sepakat, hal ini akan terjadi karena dalam kehidupan pasti ada sesuatu yang memang setuju dan tidak setuju hal itu tidak mesti harus setuju terus jika terdapat pernyataan, perlu diingat dalam sepakat untuk tidak sepakat kamu harus bisa menghargai dan menghormati pendapat dan gagasan masing-masing.
6. Memaafkan dan meminta maaf, ini harus menjadi kebiasaan kunci memaafkan dan meminta maaf harus bisa dilakukan oleh masing-masing. Setiap orang berbuat kesalahan kamu harus mampu memaafkan dan jika kamu berbuat kesalahan maka meminta maaf.
7. Saling mendukung, saat pasangan kamu melakukan hal yang baik , kamu harus bisa mengatakan padanya ! Keduanya harus bisa melakukan.
8. Bicarakan terkait seks secara terbuka dan jujur, coba ceritakan apa yang membuat kamu menikmatinya.
Kedelapan tips diatas semoga dapat membantu kamu yang saat ini sudah mempunyai pasangan sah secara agama dan hukum, selamat menikmati kehidupan yang baru dan katanya lebih nikmat.
Jangan pernah sesekali bercerita tentang rumah tangga kamu kepada sembarang orang, pilih-pilih lah untuk menceritakannya, segala sesuatu yang meski menjadi rahasia berdua jangan diceritakan pada publik, biarkan kalian berdua yang tahu dan Allah karena orang lain tidak ingin tahu itu.
Ingat! Jangan memutuskan untuk menikah sebelum kamu siap dalam segala hal, karena berumah tangga itu tidak seindah di dunia sinetron, Maka harus belajar banyak tentang hal.
Sumber: Buku modul tentang kita, dan berbagai sumber
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H